Tips Untuk Mengembangkan Usaha Konveksi | KonveksiTangerang.com

Tips Untuk Mengembangkan Usaha Konveksi

Tidak semua daerah memiliki layanan penjahit yang memadai dan tersebar di berbagai tempat. Ada pula tenaga penjahit yang berada di tempat yang jauh atau hanya ada di pusat kota. Menjahit dan memperbaiki baju juga bisa dilakukan sendiri menggunakan alat-alat sederhana yang ada di rumah. Namun, untuk yang sibuk dan tidak ingin susah, mereka akan memilih untuk menggunakan tenaga jahit. Lalu, bagaimana cara mengembangkan usaha tersebut?

Menjahit-Baju – UPT BLK DI JOMBANG

1. Punya Mesin Jahit Sendiri

Saat akan memulai usaha konveksi, lebih baik membesarkannya dan memulainya dari diri dan fasilitas sendiri. Jadi, Anda tidak perlu kesusahan, apabila tempat jahit yang dituju tidak buka, sulit untuk dijangkau karena lokasinya yang terlalu jauh, atau harga jahit yang sangat menguras kantong. Cara menggunakan mesinnya pun bisa belajar perlahan-lahan atau meminta bantuan kepada orang terdekat yang bisa menggunakannya. 

2. Temui Tenaga Penjahit

Sudah menyediakan dua sampai tiga mesin jahit sendiri. Namun, belum mendapatkan tenaga penjahitnya? Carilah orang yang biasa menangani pesanan yang diinginkan atau sebut saja penjahit satuan. Biasanya, penjahit ini bisa dengan mudah ditemukan di pasar, di rumah-rumah atau pemukiman penduduk. Penjahit yang satu ini pastinya sering mendapatkan pesanan dari masing-masing pelanggan dan masyarakat yang mempunyai request-nya sendiri. Datangi penjahit tersebut dan konsultasikan, rencana apa yang ingin Anda jalani untuk membuka jasa jahit yang berkualitas atau bagaimana cara untuk memulai usaha tersebut.

3. Budget Khusus

Setelah sharing apa yang akan Anda lakukan ke depannya untuk mengembangkan usaha tersebut, tanya pula berapa budget yang pas atau setara jika melakukan penjahitan dalam jumlah yang banyak. Jika bertanya dengan pesanan atau jumlah yang sedikit, jatuhnya akan lebih mahal dan sulit untuk dinego. Misalnya, harga per satuannya dihargai Rp50.000-60.000, tentu sebagai modal usaha, untung yang akan didapatkan sedikit atau tipis.

Itulah beberapa tips yang harus dilakukan sebelum memulai usaha Anda sebagai tukang jahit. Usaha ini akan menambah pemasukan dengan jumlah yang lumayan.

Konveksi memang saat ini telah banyak sekali didirikan di berbagai tempat, salah satu dari pada konveksi yang sudah memunculkan berbagai jenis pakaian untuk segala kalangan adalah konveksi Tangerang.  Anda bisa menghubungi admin marketing kami di bawah ini atau dengan mengunjungi situs production Plus.

0813-8998-9180 (admin 1 konveksi tangerang)

whatsapp-admin-konveksi-tangerang

0896-8099-6676 (admin 2 konveksi tangerang)

whatsapp-admin-konveksi-tangerang2
Categories: konveksi (Jasa Jahit)

Leave a Reply